DATA USAHA
Nama Produk: Evot Shop
Bidang Usaha : Pakaian
Jenis
Produk :Spandek, Jersey,
Katun Rayon, Sifon, dll
LATAR
BELAKANG ALASAN PEMILIHAN BISNIS
Pakaian online ini adalah ide saya dan saudara saya 2 tahun yang lalu pada bulan September. Dalam membuat usaha ini berawal dari
seorang suplier yang menyarankan kami menjual produk barangnya, apalagi sehubungan dengan menjelangnya hari raya idul fitri, pakaian tidak lagi asing dan menjadi khas dengan hari raya ini.
Jenis pakaian ini beraneka ragam dan bisa
digunakan untuk berbagai kalangan, bisa anak-anak, remaja, dan dewasa.
Pakaian baru yang beraneka ragam ini begitu pas dengan momen menjelang lebaran yang pasti banyak
orang berburu pakaian untuk hari raya
lebaran, kesempatan itulah yang membuat kami
membuat usaha pakaian online ini lebih banyak tidak seperti biasanya. Semoga usaha kami ini
bisa lebih banyak diminati lagi
oleh masyarakat umum.
ASPEK PEMASARAN
Pemasaran ini dipasarkan dengan
cara mengiklankan atau mempromosikan produk kami melalui sosial media berupa bbm dan bisa jadi secara langsung melihat
barang yang diinginkan. Kami mengkreditkan barang selama 3 bulan.
ASPEK PRODUKSI
BAHAN-BAHAN:
·
Katun Rayon
·
Jersey
·
Sifon
·
Spandek
·
dll
DESAIN
PRODUK:
Pakaian siap pakai ini ada yang bermodel
jilbab (syar’i), celana, rok, dan mukena
pun ada. Bahkan kami juga bukan hanya menyediakan pakaian saja tetapi jenis sepatu
dan tas pun kami sediakan jika ada pemesanan.
LAPORAN KEUANGAN
ANGGARAN KAS
KETERANGAN
|
PRODUKSI KE 22 (JUNI)
|
JUMLAH
PENJUALAN
|
25 ORDERAN
|
TOTAL PENJUALAN
|
6.500.000
|
PENGELUARAN
|
|
A. PRODUKSI
|
3.500.000
|
B.
TRANSPORTASI
|
40.000
|
TOTAL
PENGELUARAN
|
3.540.000
|
LABA/KEUNTUNGAN
|
2.960.000
|
PENUTUP
Pakaian online ini adalah pakaian yang
diminati
oleh orang banyak. Yang bisa dijadikan
sebagai pakaian sehari-hari maupun pakaian khusus yang terbuat dari bahan-bahan yang elegant.
Peluang pasar yang luas karna pakaian beraneka ragam ini
banyak disukai semua kalangan membuat kami berharap usaha
ini bisa berjalan lancar dan tambah besar dari segi produksi dan pemasaran yang
semakin luas.
KEWIRAUSAHAAN
PAKAIAN
ONLINE
ConversionConversion EmoticonEmoticon